Pelayanan Konsumen di Warung Makan SOP Balungan Babe di Demak
DOI:
https://doi.org/10.56910/gemawisata.v17i2.161Keywords:
Konsumen, Warung Makan, Sop.Abstract
Kepuasan konsumen tentu tidak mudah karena konsumen mempunyai sifat yang berbeda-beda sebagaimana dari kebutuhan manusia yang tidak terbatas disamping dipengaruhi oleh kondisi eksternal dan internal lainnya yang berakibat langsung terhadap perilaku konsumen. Faktor eksternal yang dimaksud meliputi kebudayaan, sub budaya, kelas sosial, kelompok sosial, kelompok referensi, dan keluarga. Sedangkan faktor internal adalah faktor yang ada pada diri konsumen itu sendiri (psikologis) yang meliputi: belajar, kepribadian, dan konsep diri,serta sikap (Stanton,1996). Oleh sebab itu konsumen harus dapat mengendalikan perubahan perilaku tersebut dengan berusaha mengimbanginya, yakni dengan mempengaruhi konsumen dalam membeli produk jasa yang ditawarkan dan melalui evaluasi berkala demi kelangsungan hidup produsen itu sendiri. Tidak semua kualiatas Warung Makan diminati oleh sebagian besar konsumen yang ada, tetapi hanya beberapa saja. Warung Makan SOP Balungan Babe Demak merupakan salah satu Warung Makan yang menjual sop dan gado-gado di Kabupaten Demak. Pengambilan keputusan dalam memilih Warung Makan SOP Balungan Babe Demak yang menyediakan produk berupa makanan, jasa pelayanan dan pengiriman tidak hanya didasarkan pada harga saja tapi banyak hal lainnya yang menjadi bahan pertimbangan, misalnya kualitas makanan, kualitas jasa, pengiriman, kepercayaan terhadap pelaksanaan service dan tingkat kepuasan yang diperoleh.
References
Arisman. 2008. Analisis Kepuasan Konsumen Warung Makan Bumbu Desa Bogor. [Skripsi]. Program Sarjana Ekstensi Manajemen Agribisnis, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor. Bogor.
[BPS] Badan Pusat Statistik Kabupaten Demak. 2009. Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kabupaten Demak Tahun 2009. Bogor: BPS Kabupaten Demak.
[BPS] Badan Pusat Statistik. 2011. Pertumbuhan Ekonomi Indonesia. http://www.bps.go.id [diakses pada 14 april 2018]
Dinas Informasi Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Demak. 2010. Perkembangan Jumlah Warung Makan di Kabupaten Demak 2000-2009. Bogor.
Engel et al.1994. Perilaku Konsumen. jilid 1. Ed ke-6. Jakarta. : Binarupa Aksara
Ikhwan A. 2007. Analisis Tingkat Kepuasan Gumati Kafe Bogor. [Skripsi]. Program Sarjana Manajemen Agribisnis, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor. Bogor.
http://rinakurniawati.wordpress.com/2013/01/11/definisi-Warung Makan-kualitas- pelayanan-dan-kepuasan-pelanggan/. [ diakses pada 18 April 2018]
Irawan, H. 2002. 10 Prinsip Kepuasan Pelanggan. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.
Irawan H. 2003. Indonesian Customer Satisfaction. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo Gramedia
Supranto.2006. Pengukuran Tingkat kepuasan pelanggan untuk menaikkan pangsa pasar. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Karina K,S. 2009. Analisi kepuasan konsumen ayam geprek istimewa Bogor.Program Sarjana Ekstensi Manajemen Agribisnis, Fakultas Ekonomi dan Manajemen Institut Pertanian Bogor. Bogor.
Kombong E. 2007. Analisis Tingkat Kepuasan Gumati Kafe Bogor. [Skripsi]. Program Sarjana Manajemen Agribisnis, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor. Bogor.
Nazir M. 1988. Metode Penelitian. Jakarta: Ghali Indonesia. Nazir M. 2005. Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia.
Nugroho A. 2009. Analisis Prioritas Strategi Bauran Pemasaran pada Warung Makan Bakmi Raos Condet Jakarta Timur [Skripsi]. Bogor: Fakultas Ekonomi dan Manajemen, Institut Pertanian Bogor.
Olson JC. 2000. Consumer Behavior; Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran. Edisi 4. Jakarta: Erlangga.
Pritasari EP. 2010. melakukan penelitian mengenai Analisis Kepuasan dan Loyalitas Konsumen Midori Japanese Restaurant Cabang K.H. Wahid Hasyim Jakarta Pusat Program Sarjana Ekstensi Manajemen Agribisnis,Fakultas Ekonomi dan Manajemen, Institut Pertanian Bogor. Bogor.
Rangkuti F. 2003. Measuring Customer Satisfaction : Teknik Mengukur dan Strategi Meningkatkan Kepuasan Pelanggan. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Rangkuti F. 2006. Measuring Customer Satisfaction. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.
Sisca. 2004. Analisis Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan Warung Makan Padang. [Skripsi]. Program Studi Ekstensi Manajemen Agribisnis, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor. Bogor
Soekreno.2000. Manajemen Food & Beverage Service Hotel: Buku Panduan Sekolah Tinggi Pariwisata Restaurant Supervisor & Manager. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Sugiyono, 2000. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: CV Alfabeta.
Suhartanto, D. 2001. Kepuasan Pelanggan : Pengaruhnya terhadap Perilaku Konsumen di Industri Perhotelan. Jakarta: Usahawan.
Umar H. 2000. Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Umar H. 2003. Metode Riset Perilaku Konsumen Jasa. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Yoeti, Oka A. 2000. Customer Service: Cara Efektif Memuaskan Pelanggan.
Jakarta: Pradnya Paramitha.